Actions
  • shareshare
  • link
  • cite
  • add
add
Other research product . 2014

Peranan Kerja Sama Sebagai Bagian Dari Fungsi Pengorganisasian Pada Departemen Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara

Wijaya, Edy;
Open Access
Indonesian
Published: 20 Feb 2014
Country: Indonesia
Abstract

Organisasi merupakan suatu sistem yang terdiri dari pola aktivitas kerja sama yang dilakukan secara teratur dan berulang-ulang oleh sekelompok orang untuk mencapai suatu tujuan, dan kerja sama tersebut tercapai bukan dikarenakan ilmu pengetahuan dan keterampilan karyawan bukan juga karena uang yang dibayarkan kepada karyawan. Kerja sama hanya dapat tercapai jika setiap anggota organisasi memiliki kepribadian yang saling melengkapi dan sesuai dengan perannya masing-masing di dalam organisasi untuk mencapai suatu tujuan organisasi. 092103092

Subjects

Fungsi Pengorganisasian, Peranan Kerja Sama

moresidebar